Fabio Quartararo, Pecco Bagnaia, Maverick Vinales (Ist/Instagram MotoGP)

Lombok Tengah - Perhelatan MotoGP di Sirkuit Internasional Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat yang diselenggarakan pada Tanggal 13-15 Oktober selesai dilaksanakan


Tapi ada yang unik pada pemenang Race di Sirkuit Mandalika kali ini


Dimana, ketiga pembalap yang naik podium yakni Pecco Bagnaia, Maverick Vinales dan Fabio Quartararo sebelumnya sempat viral di media sosial dikarenakan turut mengikuti ungkapan kalimat "Pinjam Seratus" 


Ketiga pembalap tersebut sama-sama memperebutkan poin untuk menjadi juara dunia tahun 2023


Saat ini, Juara MotoGP di Mandalika Pecco Bagnaia kembali memimpin klasemen sementara dengan total poin 346


Sementara, Maverick Viñales SPA Aprilia Racing (RS-GP23) 165 (-181) dan Fabio Quartararo FRA Monster Yamaha (YZR-M1) 132 (-214)


Untuk diketahui bahwa, pelaksanaan event MotoGP dilaksanakan sejak Jumat-Minggu (13-15

) Oktober 2023